BerandaLirik Lagu BaratLirik Terjemahan dan Makna Lagu Where We Are dari One Direction

Lirik Terjemahan dan Makna Lagu Where We Are dari One Direction

artiliriklagu.com – Where We Are merupakan lagu dari boyband asal Inggris, One Direction, yang sudah bocor lebih dulu pada 2 Juni 2023 dan menjadi outtake dari album studio ketiga mereka, Midnight Memories.

Selain bocor, pihak internal dan produser juga menilai lagu ini tidak memenuhi kualitas yang ditetapkan sehingga tidak jadi dirilis. Berikut lirik terjemahan dan arti lagu Where We Are dari One Direction.

Arti dan Makna Lagu Where We Are

Lirik lagu Where We Are dari One Direction mengisahkan tentang para personel 1D yang mengenang masa muda mereka yang penuh kebebasan, kesenangan, dan kesalahan, sembari merenungkan hubungan mereka yang sedang diuji.

Meskipun juga pernah saling melakukan kesalahan, harapannya masing-masing di antara mereka mampu melepaskan masa lalu, berusaha bertahan, dan memberi kesempatan untuk memperbaiki hubungan pertemanan mereka.

Lirik Lagu One Direction – Where We Are dengan Terjemahan Indonesia

[Verse]
Remember when we would stay out too late
Ingatkah saat kita keluyuruan sampai malam
We were young, havin’ fun, made mistakes
Masa muda penuh kebebasan dan kesalahan
Did we ever know? Did we ever know?
Sadarkah kita saat itu? Sadarkah kita?
Did we ever know? Yeah
Sadarkah kita saat itu?

All the things we’d just think up and say
Kita lontarkan setiap perkataan yang terlintas
Never wrong, always right, not afraid
Selalu benar, tak pernah salah, dan tak kenal takut
Did we ever know? Did we ever know?
Sadarkah kita saat itu? Sadarkah kita saat itu?
Did we ever know?
Sadarkah kita saat itu?

[Pre-Chorus]
Is it all inside of my head?
Apa ini hanya pikiranku saja?
Maybe you still think I don’t care
Mungkin kau pikir aku tak peduli
But all I need is you
Padahal aku membutuhkanmu
Yeah, you know it’s true, yeah, you know it’s true
Kau tahu itu, ya, kau tahu itu

[Chorus]
Forget about where we are
Lupakan sejenak keadaan kita
And let go, we’re so close
Dan tenanglah, sedikit lagi
If you don’t know where to start
Jika kau bingung mulai dari mana
Just hold on and don’t run, no
Bertahanlah dan jangan menghindar
We’re looking back, we messed around
Ingatlah kembali, kita juga pernah gagal
But that was then and this is now
Tapi itu dulu dan sekarang berbeda
All we need is enough love to hold us
KIta hanya butuh cinta untuk membuat kita
Where we are
Tetap bertahan

[Verse 2]
Summer days rushin’ by, you and me
Musim panas begitu cepat berlalu
Makes it harder to see underneath
Hingga sulit renungkan hal yang lebih dalam
Did we ever know? Did we ever know?
Sadarkah kita saat itu? Sadarkah kita saat itu?
Did we ever know? (Did we ever know?)
Sadarkah kita saat itu? (Sadarkah kita saat itu?)

[Pre-Chorus]
Is it all inside of my head?
Apa ini hanya pikiranku saja?
Maybe you still think I don’t care
Mungkin kau pikir aku tak peduli
But all I need is you
Padahal aku membutuhkanmu
Yeah, you know it’s true, yeah, you know it’s true
Kau tahu itu, ya, kau tahu itu

[Chorus]
Forget about where we are
Lupakan sejenak keadaan kita
And let go, we’re so close
Dan tenanglah, sedikit lagi
If you don’t know where to start
Jika kau bingung mulai dari mana
Just hold on and don’t run, no
Bertahanlah dan jangan menghindar
We’re looking back, we messed around
Ingatlah kembali, kita juga pernah gagal
But that was then and this is now
Tapi itu dulu dan sekarang berbeda
All we need is enough love to hold us
KIta hanya butuh cinta untuk membuat kita
Where we are
Tetap bertahan

[Post-Chorus]
But that was then and this is now
Tapi itu dulu dan sekarang berbeda
All we need is enough love to hold us
KIta hanya butuh cinta untuk membuat kita
Where we are
Tetap bertahan

[Bridge]
With closed eyes and open mind
Dengan mata tertutup dan pikiran yang terbuka
We can be there, we can be there
Kita bisa menggapainya bersama
But this time, let’s cross the line
Tapi kali ini, mari kita lampaui batas
Can you see it? Can you see it?
Bisakah kau membayangkannya?

[Chorus]
Forget about where we are
Lupakan sejenak keadaan kita
And let go, we’re so close
Dan tenanglah, sedikit lagi
If you don’t know where to start
Jika kau bingung mulai dari mana
Just hold on and don’t run, no
Bertahanlah dan jangan menghindar
We’re looking back, we messed around
Ingatlah kembali, kita juga pernah gagal
But that was then and this is now
Tapi itu dulu dan sekarang berbeda
All we need is enough love to hold us
KIta hanya butuh cinta untuk membuat kita
Where we are
Tetap bertahan

Arief Ibadurachman
Arief Ibadurachman
Loves listening to songs and wants to share thoughts about the lyrics through writing.

Tinggalkan komentar

error: REWRITE/MODE ATM? TOLONG SERTAKAN SUMBER!!!
close