BerandaLirik Lagu Rosé – Gone dan Terjemahan Indonesia

Lirik Lagu Rosé – Gone dan Terjemahan Indonesia

Photo of author
Arief Ibadurachman
Lirik Lagu Rose Gone dan Terjemahan
Cover Album R by Rose

artiliriklagu.com – Hola sobat ALL, pada kesempatan kali ini kita akan membahas lirik lagu Gone dengan terjemahan milik Rose lengkap dengan makna lagu dan arti lirik Gone ke dalam Bahasa Indonesia.

Lagu Gone adalah single kedua Rose yang dirilis pada 12 Maret 2021 dari album R di bawah naungan YG Entertainment, setelah sebelumnya telah meluncurkan lagu pertamanya yakni On The Ground.

Arti dan Makna Lagu Gone

Setelah diterjemahkan, arti dari lirik lagu Gone menceritakan tentang kekecewaan Rose yang mendalam terhadap cinta karena berkali-kali dicampakkan oleh seseorang yang teramat dia sayangi. Seakan seluruh pria hanya datang dan pergi untuk bersenang-senang saja tanpa adanya niat untuk berkomitmen. Bertambah lagi kisah sedih dalam hidupnya, mau tidak mau Rose harus segera bangkit dan melupakan kenangan pahit tersebut.

Lirik Lagu Gone dengan Terjemahan

Berikut ini lirik lagu Gone dan artinya ke dalam Bahasa Indonesia yang dinyanyikan oleh Rose.

[Verse]
I thought that you’d remember, but it seems that you forgot

Kupikir kau akan ingat, tapi tampaknya kau sudah lupa
It’s hard for me to blame you when you were already lost
Sulit bagiku untuk menyalahkanmu di saat kau sudah lupa
I’m tired of always waiting
Aku lelah selalu menunggu
I see you changed your number, that’s why you don’t get my calls
Kulihat kau telah mengganti nomormu, itulah mengapa kau tidak menerima panggilanku
I gave you all of me, now you don’t wanna be involved
Kuberikan seluruh hidupku, tapi kau tidak lagi ingin menjalin cinta
I really gotta face it
Aku harus menghadapinya

[Pre-Chorus]
I just wanna be the one

Aku hanya ingin jadi yang satu-satunya
But to you, we’re already done
Tapi bagimu, kita sudah selesai
Tell me, why’d you have to hit and run me?
Jelaskan padaku, mengapa kau datang dan pergi begitu saja?
Now I’m all alone, cryin’ ugly
Kini aku sendiri, menangis sedih
You broke my heart just for fun
Kau permainkan perasaanku
Took my love and just left me numb
Mencuri hati dan meninggalkanku begitu saja
Now it’s eight in the morning
Sekarang sudah pukul 8 pagi
Hate in the morning (All because of you)
Perasaan benci di pagi hari (Semua karena dirimu)

[Chorus]
Another story that’s sad and true

Bertambah lagi kisah yang menyedihkan lainnya
I can feel the pain, can you?
Bisakah kau rasakan penderitaanku?
You had to be the one to let me down
Kaulah yang mengecewakanku
To colour me blue
Mewarnai hariku dengan kesedihan
Hate to see you with someone new
Aku benci melihatmu dengan yang baru
I’ll put a curse on her and you
Kusumpahi kalian berdua
Ain’t no looking back, now you’re dead and gone
Tidak ingin lagi kuingat masa lalu, bagiku kau sudah tiada
My love is gone too
Rasa cintaku pun sirna

[Post-Chorus]
All my love is gone
All my love is gone
All my love is gone
All my love is gone

Seluruh rasa cintaku sirna
Now you’re dead and gone
Bagiku kau sudah tiada

[Verse 2]
All my love is gone and the hate has grown
Cintaku sirna dan kebencian telah menyelimutiku
Standing all alone and I’m searching for something
Tertatih-tatih dan mencari sesuatu
But I can’t feel nothing
Tapi tidak lagi kurasakan apa-apa
I pack my bags and go
Kukemasi barang-barangku dan pergi
This don’t feel like home
Tempat ini tidak lagi nyaman
Too much darkness for a rainbow, I feel so used
Sungguh kau tidak pantas untukku, rasanya aku juga hanya dimanfaatkan
How am I supposed to live without you? I refuse
Tapi bagaimana aku bisa hidup tanpa dirimu? Aku pun tidak mau

[Pre-Chorus]
I just wanna be the one
Aku hanya ingin jadi yang satu-satunya
But to you, we’re already done
Tapi bagimu, kita sudah selesai
Tell me, why’d you have to hit and run me?
Jelaskan padaku, mengapa kau datang dan pergi begitu saja?
Now I’m all alone, cryin’ ugly
Kini aku sendiri, menangis sedih
You broke my heart just for fun
Kau permainkan perasaanku
Took my love and just left me numb
Mencuri hati dan meninggalkanku begitu saja
Now it’s eight in the morning
Sekarang sudah pukul 8 pagi
Hate in the morning (All because of you)
Perasaan benci di pagi hari (Semua karena dirimu)

[Chorus]
Another story that’s sad and true

Bertambah lagi kisah yang menyedihkan lainnya
I can feel the pain, can you?
Bisakah kau rasakan penderitaanku?
You had to be the one to let me down
Kaulah yang mengecewakanku
To colour me blue
Mewarnai hariku dengan kesedihan
Hate to see you with someone new
Aku benci melihatmu dengan yang baru
I’ll put a curse on her and you
Kusumpahi kalian berdua
Ain’t no looking back, now you’re dead and gone
Tidak ingin lagi kuingat masa lalu, bagiku kau sudah tiada
My love is gone too
Rasa cintaku pun sirna

[Post-Chorus]
All my love is gone
All my love is gone
All my love is gone
All my love is gone

Seluruh rasa cintaku sirna
Now you’re dead and gone
Bagiku kau sudah tiada
Demikianlah lirik dan terjemahan lagu Gone milik Rose, semoga kalian mengerti dan terhibur dengan pembahasan yang telah kami sajikan. Akhir kata, terima kasih sudah berkunjung dan sampai jumpa.

Photo of author

Arief Ibadurachman

Penikmat musik yang menyalurkan hobinya dengan berbagi opini tentang arti lirik dan interpretasi makna dari sebuah lagu.

Leave a Comment

Postingan Terkait

Lirik dan makna lagu Kita ke Sana dari Hindia

Lirik dan Makna Lagu Kita ke Sana dari Hindia

Berikut arti dan makna di balik lirik lagu Kita ke Sana dari Hindia lengkap dengan inti pesan dari lagunya.

Lirik terjemahan dan arti makna lagu Flatline dari Justin Bieber

Lirik Terjemahan dan Makna Lagu Flatline dari Justin Bieber

Berikut arti lagu Flatline dari Justin Bieber lengkap dengan lirik terjemahan dan makna lagu ke dalam bahasa Indonesia.

Lirik terjemahan dan arti makna lagu Treasure dari Bruno Mars

Lirik Terjemahan dan Makna Lagu Treasure dari Bruno Mars

Berikut arti lagu Treasure dari Bruno Mars lengkap dengan lirik terjemahan dan makna lagu ke dalam bahasa Indonesia.

error: REWRITE/MODE ATM? TOLONG SERTAKAN SUMBER!!!
close