|
Owned by artiliriklagu.com |
artiliriklagu.com – Hola sobat ALL, pada kesempatan kali ini kita akan membahas terjemahan lirik lagu Self Love milik Emily Vu yang dirilis pada 23 Oktober 2020 lengkap dengan makna dan arti dari lagu Self Love yang diubah ke dalam Bahasa Indonesia.
Self Love merupakan lagu yang dipopulerkan oleh penyanyi asal Vietnam, Emily Vu. Silakan simak juga karya-karya Emily Vu lainnya seperti lagu Drifting dan Weekend yang telah kami alih bahasakan lirik lagunya.
Terjemahan Lirik Lagu Self Love
Berikut lirik lagu Self Love dan artinya ke dalam Bahasa Indonesia yang dinyanyikan oleh Emily Vu.
[Verse]
Guess I been like this
Rasanya aku seperti ini
Ever since I was a kid
Sudah sedari aku kecil
I been confident
Aku percaya diri
Just came naturally
Bawaan dari lahir
An easy attitude
Hidup biasa-biasa saja
From my head down to my shoes
Dari ujung kepala hingga ujung kaki
And I spread the love
Dan aku sebarkan kebahagiaan
Where there ain’t enoughKepada sesama
[Pre-Chorus]
My hair, my smile
Rambutku, senyumku
My body and my style
Tubuhku dan gayaku
Don’t waste your time tryna criticize
Jangan buang waktumu demi mengkritik
Cutting me down, put away your knives
Dan menjatuhkanku, buang jauh kedengkianmu
So fresh, so clean
Bersikaplah positif
I’m into being me
Aku tetaplah jadi diriku
So go ahead, say what you want
Jadi teruskanlah, katakan apa pun yang kau mau
I know I can’t please everyone, ohAku tahu aku tak dapat menyenangkan semua orang
[Chorus]
Yeah, I’m giving my, I’m giving myself love
Aku sedang membahagiakan diriku sendiri
I don’t need no one else, I got the good stuff
Aku tak butuh siapapun, semuanya berjalan dengan baik
I’m sorry if you think I likе me too much
Maaf bila menurutmu aku terlalu mementingkan diri sendiri
But I’m giving my, I’m giving myself loveTapi aku sedang membahagiakan diriku sendiri
[Verse 2]
It’s truе sometimes I wish
Memang benar, terkadang kuharap
I could deal with all my shit
Aku mampu atasi segala keresahanku
But that don’t keep me down
Tapi itu tak membuatku putus asa
When I take a hit
Ketika aku diserang
So I fall in love too fast
Aku tetap menyayangi mereka
Tell me, girl, what’s wrong with that?
Beritahu aku, apa ada yang salah?
I bet you would too
Aku yakin kau pun juga begitu
If you saw you like I doBila kau melihat apa yang aku lakukan
[Pre-Chorus]
My hair, my smile
Rambutku, senyumku
My body and my style
Tubuhku dan gayaku
Don’t waste your time tryna criticize
Jangan buang waktumu demi mengkritik
Cutting me down, put away your knives
Dan menjatuhkanku, buang jauh kedengkianmu
So fresh, so clean
Bersikaplah positif
I’m into being me
Aku tetaplah jadi diriku
So go ahead, say what you want
Jadi teruskanlah, katakan apa pun yang kau mau
I know I can’t please everyone, ohAku tahu aku tak dapat menyenangkan semua orang
[Chorus]
Yeah, I’m giving my, I’m giving myself love
Aku sedang membahagiakan diriku sendiri
I don’t need no one else, I got the good stuff
Aku tak butuh siapapun, semuanya berjalan dengan baik
I’m sorry if you think I likе me too much
Maaf bila menurutmu aku terlalu mementingkan diri sendiri
But I’m giving my, I’m giving myself love
Tapi aku sedang membahagiakan diriku sendiri
[Outro]
Yeah, I’m giving my, I’m giving myself love
Aku sedang membahagiakan diriku sendiri
I don’t need no one else, I got the good stuff
Aku tak butuh siapapun, semuanya berjalan dengan baik
I’m sorry if you think I likе me too much
Maaf bila menurutmu aku terlalu mementingkan diri sendiri
But I’m giving my, I’m giving myself love
Tapi aku sedang membahagiakan diriku sendiri
Makna Lirik Lagu Self Love
Setelah diterjemahkan, dapat disimpulkan arti dari lirik lagu Self Love yakni menceritakan tentang rasa percaya diri yang dimiliki Emily, karena seringkali orang-orang yang baru mengenal dirinya mengecap dan menghakiminya secara sepihak, sedangkan ia hanya berusaha untuk membahagiakan dirinya sendiri.
Demikianlah artikel mengenai arti dan makna lagu Self Love dengan terjemahannya yang dinyanyikan oleh Emily Vu, semoga kalian mengerti dan terhibur dengan pembahasan yang telah kami sajikan. Akhir kata, terima kasih sudah berkunjung dan sampai jumpa kembali.