artiliriklagu.com – Tsunami merupakan lagu dari penyanyi asal Indonesia, NIKI, yang dirilis pada 26 Juli 2024. Lagu ini menjadi bagian dari album Buzz bersama dengan karya NIKI lainnya seperti lagu Take Care dan Magnets.
Semenjak perilisannya, lagu yang menggunakan metafora tsunami dengan lirik-lirik yang imajinatif ini menjadi perbincangan hangat di kalangan masyarakat dan pecinta musik. Berikut lirik terjemahan dan arti lagu Tsunami dari NIKI.
Arti dan Makna Lagu Tsunami dari Niki
Lirik lagu Tsunami menceritakan tentang perasaan cinta yang dirasakan seseorang secara tiba-tiba di saat dia sedang menikmati kesendiriannya setelah sembuh dari masa-masa patah hati. Semua rencana yang telah ia susun seakan buyar begitu saja setelah kedatangan sosok lelaki yang tak diduga-duga.
Kini hidupnya berubah secara drastis dan seakan hanyut terbawa suasana getaran-getaran cinta. Walau kondisinya belum 100% siap, tapi semakin ia sadari tampaknya ia sudah mulai siap untuk jatuh cinta lagi. Sebab ia lelah jika harus terus berpura-pura tentang perasaannya dan mulai menerima bahwa tampaknya saat ini ia sedang jatuh cinta.
Lirik Lagu NIKI – Tsunami dengan Terjemahan Indonesia
[Verse] A roaring tsunami Bagaikan sebuah tsunami You came crashing in like an act of God Kedatanganmu tak terduga layaknya bencana yang dikirim Tuhan Shake my earth, suck the air out, burn me down Kau mengguncang duniaku, memesonakan aku, melemahkan aku It’s like you’ve known me through all my past lives Seolah-olah kau sudah mengenalku sedari lama What an evil thought Hanya pikiran yang jahat Wreck my plans, stop me dead, kiss me now Kau hancurkan rencanaku, mengganggu aktivitasku, baiknya kau cium saja aku sekarang
[Pre-Chorus] Hand on my leg Tanganmu seolah menggerakkan kakiku Chokehold on my head Mengendalikan pikiranku I wanna be wherever you are Buatku ingin selalu ada di dekatmu Wanna get carried away Ingin terbawa dalam suasana Want wave after wave ‘cause Ingin terus selalu begini karena
[Chorus] I’m going under strom Aku dilanda oleh Storm, lightning, thunder Angin badai cintamu I’m drowning in the deepest of truths Aku dihadapkan oleh sebuah kenyataan Fuck, I think I’m falling for you Sial, sepertinya aku jatuh cinta padamu
[Verse 2] You spoke and the wind changed the very first day Semuanya berubah sejak pertama kita berbincang Right away, I knew Seketika aku sadar It was over, you exist now, to my doom Semua telah berakhir, hadirmu membawaku pada kehancuran And I swore I wouldn’t curl up in the palm of your hand Dan aku berjanji tak akan bergantung pada dirimu Oh no, I refuse Aku menolak There’s nothing I can do Tapi tak ada yang bisa aku lakukan
[Pre-Chorus] I asked you at the beach Aku menanyaimu saat di pantai Swan dove headfirst into the blue Aku benar-benar mencintaimu Was this a crazy reach? Apakah itu berlebihan? And the rest is glorious history, ain’t it now? ‘Cause Dan sisanya adalah sejarah yang luar biasa, bukan? Karena
[Chorus] I’m going under strom Aku dilanda oleh Storm, lightning, thunder Angin badai cintamu I’m drowning in the deepest of truths Aku dihadapkan oleh sebuah kenyataan Fuck, I think I’m falling for you Sial, sepertinya aku jatuh cinta padamu I’m tired of playing pretend Aku lelah terus berpura-pura I wanna jump right off the deep end Aku ingin ungkapkan semua yang kurasa Sink into the God-honest truth Dengan yang sejujur-jujurnya Fuck, I think I’m falling for you Sial, sepertinya aku jatuh cinta padamu
[Outro] I’m going under Aku dilanda oleh Fuck, I think I’m falling for you Sial, sepertinya aku jatuh cinta padamu Oh, I think I’m falling for you Sepertinya aku jatuh cinta padamu Fuck, I think I’m falling for you Sial, sepertinya aku jatuh cinta padamu